Analisis Pengaruh Kompensasi Eskekutif, Profitabilitas Perusahaan, dan Leverage Terhadap Tax Avoidance
A Maulana, RHDP Sari… - Konferensi Riset …, 2021 - conference.upnvj.ac.id
A Maulana, RHDP Sari, EJ Wibawaningsih
Konferensi Riset Nasional Ekonomi Manajemen dan Akuntansi, 2021•conference.upnvj.ac.idPenelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui pengaruh kompensasi eksekutif,
profitabilitas perusahaan, dan leverage terhadap tax avoidance (Studi Empiris pada
Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2019)
Variabel independen pada penelitian ini adalah kompensasi eksekutif, profitabilitas
perusahaan dan leverage. Populasi pada penelitian ini adalah 178 perusahaan manufaktur
yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2017-2019. Sampel yang digunakan …
profitabilitas perusahaan, dan leverage terhadap tax avoidance (Studi Empiris pada
Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2019)
Variabel independen pada penelitian ini adalah kompensasi eksekutif, profitabilitas
perusahaan dan leverage. Populasi pada penelitian ini adalah 178 perusahaan manufaktur
yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2017-2019. Sampel yang digunakan …
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui pengaruh kompensasi eksekutif, profitabilitas perusahaan, dan leverage terhadap tax avoidance (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2019) Variabel independen pada penelitian ini adalah kompensasi eksekutif, profitabilitas perusahaan dan leverage. Populasi pada penelitian ini adalah 178 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2017-2019. Sampel yang digunakan pada penelitian sebanyak 315 sampel yang didapat dari 105 perusahaan manufaktur. Penelitian ini menggunakan teknik analisis data yaitu analisis regresi linier berganda dengan menggunakan aplikasi IBM SPSS versi 26 sebesar 5%(0.05). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kompensasi eksekutif berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance dengan pengukuran ETR, CETR da BTD, profitabilitas perusahaan berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance ETR, CETR da BTD, dan leverage berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance dengan pengukuran CETR, namun dengan pengukuran ETR dan BTD tidak berpengaruh signifikan.
conference.upnvj.ac.id
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果