Implementasi sistem pengendalian kualitas dengan metode seven tools terhadap produk shotblas pada proses cast wheel di PT. XYZ

A Momon - Majalah Ilmiah SOLUSI, 2011 - journal.unsika.ac.id
Majalah Ilmiah SOLUSI, 2011journal.unsika.ac.id
Pada dasarnya perusahaan yang menerapkan pengendalian mutu/kualitas akan
menghasilkan produk yang baik dengan tingkat kerusakan (cacat) produk akan kecil
sehingga dapat menguntungkan perusahaan. Dengan demikian suatu perusahaan
diupayakan untuk mengimplementasikan sistem Pengendalian Mutu Terpadu (PMT) salah
satu subsistemnya adalah implementasi metode seven tools. Adapun kasus yang tampilkan
adalah produk Casting Wheel pada proses shotblast untuk model 5TL-F, 5TL-R, 2S6-F dan …
Abstract
Pada dasarnya perusahaan yang menerapkan pengendalian mutu/kualitas akan menghasilkan produk yang baik dengan tingkat kerusakan (cacat) produk akan kecil sehingga dapat menguntungkan perusahaan. Dengan demikian suatu perusahaan diupayakan untuk mengimplementasikan sistem Pengendalian Mutu Terpadu (PMT) salah satu subsistemnya adalah implementasi metode seven tools. Adapun kasus yang tampilkan adalah produk Casting Wheel pada proses shotblast untuk model 5TL-F, 5TL-R, 2S6-F dan 2S6-R.
journal.unsika.ac.id
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果