Pemahaman Proposional Tentang Mahram Sebagai Pendamping Dalam Perjalanan Perempuan
S Handayana, A Budiman - Al-Fathin …, 2020 - e-journal.ejournal.metrouniv.ac.id
Al-Fathin: Jurnal Bahasa dan Sastra Arab, 2020•e-journal.ejournal.metrouniv.ac.id
Artikel ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kontekstual tentang etika perjalanan
bagi muslimah dengan menelusuri teks-teks hadis yang berkaitan dari aspek tekstual dan
makna substantif yang dikandung oleh hadis-hadis tersebut. Walaupun merujuk ke hadis
yang sama, perspektif para ulama tentang mahram bisa saja berbeda. Ulama klasik
cenderung membaca hadis ini secara literal yang berarti keberadaan mahram adalah
sebuah keharusan saat perempuan melakukan perjalanan. Namun, pendekatan bahasa …
bagi muslimah dengan menelusuri teks-teks hadis yang berkaitan dari aspek tekstual dan
makna substantif yang dikandung oleh hadis-hadis tersebut. Walaupun merujuk ke hadis
yang sama, perspektif para ulama tentang mahram bisa saja berbeda. Ulama klasik
cenderung membaca hadis ini secara literal yang berarti keberadaan mahram adalah
sebuah keharusan saat perempuan melakukan perjalanan. Namun, pendekatan bahasa …
Abstrak
Artikel ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kontekstual tentang etika perjalanan bagi muslimah dengan menelusuri teks-teks hadis yang berkaitan dari aspek tekstual dan makna substantif yang dikandung oleh hadis-hadis tersebut. Walaupun merujuk ke hadis yang sama, perspektif para ulama tentang mahram bisa saja berbeda. Ulama klasik cenderung membaca hadis ini secara literal yang berarti keberadaan mahram adalah sebuah keharusan saat perempuan melakukan perjalanan. Namun, pendekatan bahasa yang digunakan dalam tulisan ini mengungkap pesan mendasar dari hadis. Redaksi larangan yang bervariasi mengisyaratkan bahwa larangan perempuan bepergian tanpa didampingi mahram merujuk kepada situasi pada saat hadis tersebut muncul yakni keamanan dan kepatutan. Oleh karena itu, perempuan sahsah saja mengadakan perjalanan sendirian asalkan prosedur keamanan terpenuhi dan tidak melanggar norma yang berlaku di masyarakat.
e-journal.ejournal.metrouniv.ac.id
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果