Prototipe Infrastruktur Software-Defined Network Dengan Protokol Openflow Menggunakan Ubuntu Sebagai Kontroler

R Kartadie, E Utami, E Pramono - Data Manajemen dan Teknologi …, 2014 - ojs.amikom.ac.id
Data Manajemen dan Teknologi Informasi (DASI), 2014ojs.amikom.ac.id
Fungsi SDN dan OpenFlow telah dipelajari dalam beberapa tahun terakhir untuk packet
networks (paket jaringan), tetapi implementasinya masih terbilang jarang. Penelitian ini
membangun infrastruktur Software-Defined Network dengan biaya murah, dan
membandingkan hasil dari prototipe dengan hasil yang diperoleh dari simulator mininet.
Penelitian melakukan uji pengiriman paket ICMP, uji pengiriman paket ICMP-VLAN, uji
pengiriman paket ICMP-Routing, uji telnet dan uji respon switch terhadap kontroler …
Fungsi SDN dan OpenFlow telah dipelajari dalam beberapa tahun terakhir untuk packet networks (paket jaringan), tetapi implementasinya masih terbilang jarang. Penelitian ini membangun infrastruktur Software-Defined Network dengan biaya murah, dan membandingkan hasil dari prototipe dengan hasil yang diperoleh dari simulator mininet. Penelitian melakukan uji pengiriman paket ICMP, uji pengiriman paket ICMP-VLAN, uji pengiriman paket ICMP-Routing, uji telnet dan uji respon switch terhadap kontroler. Prototipe yang dibangun telah berhasil dan mendekati hasil yang diperoleh simulator mininet.
ojs.amikom.ac.id
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果