[PDF][PDF] Signifikansi pengaruh akses teknologi informasi terhadap indeks pembangunan manusia di Indonesia
JITEKH: Jurnal Ilmiah Teknologi Harapan, 2023•eprints.unmer.ac.id
Abstrak− Indeks Pembangunan manusia merupakan indikator majunya suatu negara,
Teknologi Informasi merupakan pendukung penting untuk mengukur Indeks Pembangunan
Manusia. Penelitian ini dapat memberikan gambaran umum untuk mengukur kemajuan
suatu negara dilihat dari akses Teknologi Informasi. Penelitian ini mengolah data sekunder
yang disediakan oleh Badan Pusat Statistik dari tahun 2017-2019. Menggunakan metode
klustering secara K-Means maupun K-Medoids. K-Means adalah metode untuk …
Teknologi Informasi merupakan pendukung penting untuk mengukur Indeks Pembangunan
Manusia. Penelitian ini dapat memberikan gambaran umum untuk mengukur kemajuan
suatu negara dilihat dari akses Teknologi Informasi. Penelitian ini mengolah data sekunder
yang disediakan oleh Badan Pusat Statistik dari tahun 2017-2019. Menggunakan metode
klustering secara K-Means maupun K-Medoids. K-Means adalah metode untuk …
Abstrak− Indeks Pembangunan manusia merupakan indikator majunya suatu negara, Teknologi Informasi merupakan pendukung penting untuk mengukur Indeks Pembangunan Manusia. Penelitian ini dapat memberikan gambaran umum untuk mengukur kemajuan suatu negara dilihat dari akses Teknologi Informasi. Penelitian ini mengolah data sekunder yang disediakan oleh Badan Pusat Statistik dari tahun 2017-2019. Menggunakan metode klustering secara K-Means maupun K-Medoids. K-Means adalah metode untuk mengelompokan non-hierarkis populer yang mengelompokkan objek berdasarkan jarak ke titik pusat, yang bertujuan untuk memaksimalkan kemiripan di dalam kelompok. K-Medoids sebuah algoritma yang kuat menangani outlier menggunakan teknik seperti CLARA dan PAM. Pada tahun 2017 dengan rata-rata 0, 294611827 Gorontalo termasuk kluster rendah sedangkan pada tahun 2018 dan 2019 Gorontalo memasuki kluster sedang dengan rata-rata 0, 349570215 dan 0, 394531648. Sama halnya dengan Sulawesi Tengah, Pada tahun 2017 dengan rata-rata 0, 275848883 Sulawesi Tengah termasuk kluster rendah sedangkan pada tahun 2018 dan 2019 Sulawesi Tengah memasuki kluster sedang dengan rata-rata 0, 291938731 dan 0, 334276807 Dari hasil ini bisa dipastikan, dengan meningkatkan pengetahuan dalam Teknologi Informasi maka IPM pada suatu daerah dapat meningkat juga.
eprints.unmer.ac.id
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果