Mobile Application Sistem Monitoring Kegiatan Dan Keuangan Masjid

Y Suherman, EN Azandra, AF Fajri… - Brahmana: Jurnal …, 2022 - pkm.tunasbangsa.ac.id
Y Suherman, EN Azandra, AF Fajri, K Hamdi, A Zevimarino
Brahmana: Jurnal Penerapan Kecerdasan Buatan, 2022pkm.tunasbangsa.ac.id
Sistem informasi yang dipakai oleh Masjid Mujahiddin saat ini masih bersifat manual
dengan pencatatan data yang masih menggunakan buku, sehingga sangat rentan
terjadinya kehilangan data. Melihat dari keadaan tersebut, maka perlu dirancang sebuah
aplikasi sistem berbasis Android untuk masjid tersebut. Dengan adanya sistem android ini
memudahkan dan membantu pengurus masjid dalam pelaksanaan kegiatan sehari-hari di
lingkungan masjid. Metode penelitian yang digunakan berbasis kepada tahapan yang ada …
Abstrak
Sistem informasi yang dipakai oleh Masjid Mujahiddin saat ini masih bersifat manual dengan pencatatan data yang masih menggunakan buku, sehingga sangat rentan terjadinya kehilangan data. Melihat dari keadaan tersebut, maka perlu dirancang sebuah aplikasi sistem berbasis Android untuk masjid tersebut. Dengan adanya sistem android ini memudahkan dan membantu pengurus masjid dalam pelaksanaan kegiatan sehari-hari di lingkungan masjid. Metode penelitian yang digunakan berbasis kepada tahapan yang ada dalam metode pengembangan sistem. Sistem Android yang akan dibangun, menggunakan bahasa pemrograman JavaScript. Isi dari sistem ini sendiri adalah tentang keuangan dan kegiatan di Masjid Mujahiddin baik mengenai jadwal sholat, tentang kegiatan masjid, data infak masjid, dan data laporan lainnya sehingga lebih tertata dengan rapi. Dengan demikian, dengan adanya sistem informasi pengelolaan keuangan dan kegiatan data masjid pada Masjid Mujahiddin Kota Padang ini dapat membantu pihak masjid dalam menjalankan aktivitas dan kegiatannya sehari-hari sehingga lebih memudahkan bagi pengurus untuk menyampaikan informasi kepada jamaah, baik berupa informasi kegiatan maupun keuangan. Selain itu, dengan adanya sistem ini tidak akan ada lagi kejadian kehilangan data masjid karena sudah tersimpan langsung ke dalam sistem database.
pkm.tunasbangsa.ac.id
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果