Pengaruh pertumbuhan ekonomi terhadap derajat desentralisasi fiskal di Kabupaten Tanjung Jabung Timur
AJR Lubis, P Parmadi… - E-Jurnal Perspektif …, 2017 - mail.online-journal.unja.ac.id
E-Jurnal Perspektif Ekonomi dan Pembangunan Daerah, 2017•mail.online-journal.unja.ac.id
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) derajat desentralisasi fiskal Kabupaten
Tanjung Jabung Timur yang diukur melalui rasio derajat otonomi fiskal, rasio kemandirian
keuangan daerah dan rasio ketergantungan keuangan daerah; 2) pengaruh pertumbuhan
ekonomi terhadap derajat desentraliasi fiskal Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Data yang
digunakan adalah data sekunder Kabupaten Tanjung Jabung Timur selama periode Tahun
2001–2015. Data dianalisis dengan secara deskriptif menggunakan rasio-rasio …
Tanjung Jabung Timur yang diukur melalui rasio derajat otonomi fiskal, rasio kemandirian
keuangan daerah dan rasio ketergantungan keuangan daerah; 2) pengaruh pertumbuhan
ekonomi terhadap derajat desentraliasi fiskal Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Data yang
digunakan adalah data sekunder Kabupaten Tanjung Jabung Timur selama periode Tahun
2001–2015. Data dianalisis dengan secara deskriptif menggunakan rasio-rasio …
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) derajat desentralisasi fiskal Kabupaten Tanjung Jabung Timur yang diukur melalui rasio derajat otonomi fiskal, rasio kemandirian keuangan daerah dan rasio ketergantungan keuangan daerah; 2) pengaruh pertumbuhan ekonomi terhadap derajat desentraliasi fiskal Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Data yang digunakan adalah data sekunder Kabupaten Tanjung Jabung Timur selama periode Tahun 2001–2015. Data dianalisis dengan secara deskriptif menggunakan rasio-rasio desentralisasi fiskal serta menggunakan model regresi linear sederhana. Hasil penelitian menemukan: 1) Derajat otonomi fiskal dan rasio kemandirian keuangan daerah Kabupaten Tanjung Jabung Timur tergolong dalam kategori sangat rendah, sedangkan rasio ketergantungan keuangan daerah tergolong sangat tinggi; 2) Pertumbuhan ekonomi memiliki pengaruh yang signifikan dan positif terhadap derajat otonomi fiskal dan rasio kemandirian keuangan daerah Kabupaten Tanjung Jabung Timur. Sebaliknya tidak berpengaruh signifikan terhadap rasio ketergantungan keuangan daerah.
mail.online-journal.unja.ac.id
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果